Ada Beberapa Faktor yang bisa terjadi Penyebab Kenakalan Remaja yaitu Faktor Internal dan Exsternal dengan muncul nya Krisis Identitas,lemah nya mengontrol diri, perceraian orang tua,pengaruh kawan sepermainan yang kurang baik,kurang nya pengawasan dan kasih sayang dari orang tua,pergaulan bebas,dan lemah nya dasar agama.
Bati Tuud Koramil 0417-06/SPN Pelda Jasman Mengatakan"Bahwa Kenakalan Remaja adalah perilaku yang menyimpang dari norma hukum pidana yang di lakukan oleh Remaja,perilaku tersebut akan merugikan diri sendiri dan orang lain yang ada di sekitar nya."
Dengan ada nya Pembinaan ini,semoga para pelajar di lingkungan pendidikan SMP Negeri 1 Sungai Penuh bisa menahan diri dari perbuatan-perbuatan yang bisa merugikan diri sendiri ataupun orang lain.
Turut hadir dalam acara tersebut,Wakil Kepsek bidang kesiswaan, Koordinator dan Anggota Tim TPPK, PPL Mahasiswi IAIN Kerinci,dan Siswa Putra Kelas IX SMP Negeri 1 Sungai Penuh.
Pengabdian Tanpa Batas
🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩