SELAMAT DATANG DI WEBSITE KORAMIL 417-06/SUNGAI PENUH DIM 0417/KERINCI

Minggu, 31 Mei 2020

Pendampingan upsus tetap dilaksanakan walaupun wabah virus Corona melanda.

Sungai Penuh - Babinsa Koramil 417-06/SPN Pelda Syafrizal dampingi petani tanam padi di desa simpang tiga Rawang, kecamatan hamparan Rawang, kota Sungai Penuh, Minggu. (31/5/2020)

Dalam rangka percepatan musim tanam Babinsa lakukan pendampingan terhadap petani untuk mendorong dan memotivasi petani dalam rangka menyukseskan program suasembada pangan yang di canangkan oleh pemerintah.

Babinsa melakukan pendampingan kepada petani di desa binaannya guna mewujudkan target suasembada pangan, kegiatan yang dilakukan oleh Babinsa mulai dari pengolahan lahan sawah, penyiapan bibit, musim tanam padi, pemberian pupuk dan sampai musim panen tiba.

Kegiatan ini disambut baik oleh warga binaan karna bisa membantu petani dan mengarahkan petani untuk lebih baik dalam perawatan tanaman padi, sehingga hasil panen padi bisa lebih baik dan memuaskan.
Share:

Related Posts:

STATISTICS PENGUNJUNG

Arsip Berita

VIDEO


MEDIA ONLINE